Hai teman – teman JVM, selamat datang di halaman Jagokomputer. Pada post kali ini kami akan menjelaskan bagaimana caranya menghapus file di halaman Odoo

1. Yang pertama silahkan log in kedalam sistem Odoo.

2. Setelah berhasil log in, klik menu dasboard yang ada di pojok kiri atas.

3. Lalu klik menu ” Proyek “.

4. Selanjutnya klik pada bagian ” Tugas Saya “.

5. Klik bagian tugas yang didalamnya terdapat file yang akan di hapus

6. Lalu arahkan kursor ke bagian file/gambar yang akan dihapus. Di bagian pojok kanan atas file/gambar tersebut terdapat icon ” delete “. Maka teman – teman tinggal klik icon delete tersebut.

8. Kemudian akan tampil halaman konfirmasi, silahkan klik “Ok” untuk menghapus file/gambar tersebut

Agar lebih mudah memahaminya, teman – teman bisa mengikuti panduan yang terdapat pada video yang sudah kami buatkan berikut ini “ Video Cara Menghapus File di Halaman Odoo

Terimakasih sudah mengunjungi halaman Jagokomputer, semoga artikel ini dapat melengkapi informasi yang teman – teman butuhkan.


0 Komentar

Tinggalkan Balasan

Avatar placeholder

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *